Cara Perpanjang SIM C

SIM C kamu sudah hampir habis masa berlakunya, ingin perpanjang tapi tidak tahu caranya, berikut aku share pengalamanku buat itu. Sebelum itu kalian harus menyiapkan beberapa persiapan yang pastinya diperlukan untuk melakukan itu.